Sunday, October 2, 2016

cara menggambar gelas dengan pensil

Cara menggambar gelas dengan pensil

Baiklah pemirsa blog jarimahal, sebuah teknis yang lumayan penting untuk anda ketahui sebelum menggambar gelas dengan pensil salah satunya adalah cara menggambar gelas dengan pensil dengan motif 3d, jadi kali ini saya akan berbagi hasil karyaku melukias gelas 3d dengan pensil, bagi anda yang hobby melukis atau menggambar maka bisa mencoba gambar ini.


cara menggambar gelas dengan pensil

Cara menggambar gelas 3d dengan pensil

Pertama yang perlu anda persiapkan adalah peralatannya seperti gelas yang terisi air sebagai objek, pensil, buku gambar, tissu untuk menghaluskan, penghapus dan alat-alat penunjang lainnya seperti jangkar. setelah alat-alat telah siap maka kemudian langkah-langkahnya:

Langkah-langkah menggambar pensil motif 3d

  1. yang pertama adalah silahkan anda buat sebuah lingkaran sebagai bibir gelas
    sketsa gelas
  2. dan buatlah motif-motif gelas yang ada, karena gelas akan beraneka ragam motif batik jadi buatlah motifnya terlebih dahlu
  3. selanjutnya anda pahami di mana letak lokasi yang memiliki komposisi gelap dan terang sebagai dasar anda melukis agar hasilnya lebih keren dan wah.
  4. dan silahkan anda haluskan mode bayangan dengan menggunakan tissu kertas dengan cara menggesekkannya secara perlahan-lahan
cara menggambar gelas dengan pensil

Selebihnya silahkan anda kreaikan sendiri karena beda jari beda kreatifitas, salam jarimahal, salam

No comments:

Post a Comment